Bobo.id - Untuk bertahan hidup dan mendapatkan makanan di alam liar, hewan memanfaatkan indra yang dimilikinya.
Namun tidak semua indra pada hewan ini dapat digunakan dengan baik.
Misalnya saja, ada hewan yang memiliki penglihatan yang buruk, tapi memiliki pendengaran yang baik, begitu juga sebaliknya.
Bagi hewan dengan penglihatan yang buruk, maka mereka membutuhkan pendengaran yang baik.
Baca Juga: Serangga Tidak Punya Hidung, Apakah Serangga Juga Bersin Seperti Hewan Lainnya?
Tujuannya adalah agar mereka bisa terbang atau berjalan dengan baik, mencari mangsa, atau mengetahui predator di dekatnya.
Beberapa hewan memiliki pendengaran yang baik dan bisa mendengarkan suara yang tidak bisa didengar oleh pendengaran manusia.
Namun hewan apa yang memiliki pendengaran paling baik di alam liar, ya? Cari tahu jawabannya, yuk!
Baca Juga: Pantang Dikonsumsi dalam Kondisi Mentah, Jenis-Jenis Sayuran Ini Sebaiknya Dimasak Terlebih Dahulu
Contoh Bentuk Kesenian Tradisional di Indonesia, Materi Kelas 4 SD Kurikulum Merdeka
Source | : | Wonderopolis |
Penulis | : | Tyas Wening |
Editor | : | Bobo.id |
KOMENTAR