Bobo.id - Burung hantu adalah jenis unggas yang memiliki bentuk fisik yang unik.
Hewan ini pun pernah menjadi perdebatan tentang boleh atau tidaknya dijadikan hewan rumahan atau dipelihara.
Memelihara burung hantu sangatlah sulit dan memungkinkan pemiliknya sering melakukan kesalahan.
Nama burung hantu sendiri menimbulkan pertanyaan tentang alasan di balik nama itu.
Teman-teman tahu kenapa nama burung unik ini burung hantu?
Nama itu diberikan karena hewan satu ini adalah jenis heewan nokturnal, terlihat seram dengan mata besar, serta leher yang bisa berputar.
1. Sayap Tidak Bersuara
Tidak hanya itu, burung hantu juga bisa terbang tanpa suara.
Kemampuan terbangnya ini membuat burung hantu datang dan pergi tanpa diketahui.
Dari sebuah penelitian, diketahui kemampuan burung hantu ini didapat dari desain sayap dan bulunya.
Sayap dan bulu milik burung hantu memiliki desain yang tidak menimbulkan suara saat dikepakkan.
Baca Juga: Suka Nonton YouTube? Simak Tips Memilih Konten yang Tepat dan Cara Mengunduh Videonya
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR