Dua materi tersebut bisa menjadi senyara racun, iritan penyebab peradangan, dan karsinogenik penyebab kanker.
Sebaiknya teman-teman mulai mempertimbangkan untuk mengolah sampah daun kering dengan tidak membakarnya.
Daun kering bisa diolah menjadi kompos dengan cara yang mudah.
Yuk, simak cara mengolah daun kering menjadi kompos di bawah ini.
Baca Juga: Cara Mudah Membuat Kompos Organik Sendiri, Lakukan 4 Langkah Ini
Siapka Bahan
- Nasi aking yang akan digunakan sebagai dekomposer atau pengurai.
- Daun kering sebanyak satu karung.
- Air sebanyak satu ember ukuran sedang.
- Tali rafia secukupnya.
Cara Membuat
1. Kumpulkan daun kering sebanyak satu karung.
2. Buat campuran dekomposer dengan mencampurkan nasi aking dengan air. Aduk hingga nasi larut dalam air.
3. Keluarkan daun kering dari karung dan siramkan larutan dekomposer ke daun kering.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR