Bobo.id - Tanaman juga bisa mengalami penyakit layaknya manusia.
Penyakit pada tanaman mengganggu proses pertumbuhan dan perkembangannya, sehingga lama-kelamaan akan mengakibatkan tanaman mati.
Ada banyak penyebab datangnya penyakit pada tanaman, salah satunya udara yang terlalu lembap.
Apa saja jenisnya?
Yuk, kita cari tahu bersama-sama agar bisa menghindari jenis penyakit tersebut.
1. Jamur Berbulu
Tidak jarang kita menemukan tanaman yang mengalami penyakit jamur.
Namun, jamur yang satu ini berbeda, teman-teman. Jamur berbulu bisa menyebabkan daun tanaman berubah warna.
Source | : | KOMPAS.com |
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR