Emas, Perak, dan Perunggu yang Didapatkan Diolah Menjadi Medali
Nah, dari pengolahan puluhan ribu ton limbah elektronik ini, komite penyelenggara berhasil mengumpulkan sebanyak 32 kg emas, 3.500 kg perak, dan 2.200 kg perunggu.
Emas, perak, dan perunggu yang didapatkan dari limbah elektronik ini kemudian diolah dan didaur ulang menjadi medali Olimpiade Tokyo 2020.
Hasilnya, 5.000 medali emas, perak, dan perunggu bisa dibuat dari limbah elektronik yang sudah didapatkan.
Baca Juga: Tidak Semua Buah Bisa Disimpan di Kulkas, Alpukat Mentah Salah Satunya, Mengapa Begitu?
Mengapa pada Olimpiade Tokyo 2020 kali ini, medali yang diberikan kepada para atlet terbuat dari limbah elektronik, ya?
Cari tahu selengkapnya di video ini, yuk!
-----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Bobo Funfair Digelar di Semarang, Bisa Ketemu Bobo Sekaligus Wisata Kuliner Nusantara
Penulis | : | Tyas Wening |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR