6. Kalin
Hormon kalin merupakan hormon yang merangsang pembentukan organ tubuh.
Berdasarkan organ tumbuhan yang terbentuk, hormon kalin dibedakan menjadi:
- Kaulokalin, merangsang pembentukan batang.
- Rizokalin, merangsang pembentukan akar.
- Filokalin, merangsang pembentukan daun.
- Antokalin, merangsang pembentukan bunga.
Baca Juga: Contoh-Contoh Tumbuhan yang Berkembang Biak dengan Cara Tunas Adventif
7. Asam Traumalin
Hormon asam traumalin mampu memperbaiki kerusakan dan luka yang terjadi pada tumbuhan.
Kemampuan tersebut dinamakan regenerasi yang dipengaruhi oleh hormon luka atau hormon asam traumalin.
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR