4. Resep Pisang Goreng Kacang
Bahan:
10 buah pisang raja buluh, potong 2 bagian miring
Bahan Pencelup (aduk rata):
100 gram tepung terigu protein sedang
50 gram tepung beras
1 sendok makan tepung sagu
1 sendok teh baking powder
25 gram gula tepung
1/4 sendok teh garam
200 ml air es
Baca Juga: Cara Membuat Roti Moka Enak Seperti yang Ada di Toko Roti, Ikuti Resep Mudah Ini
Bahan Pelapis:
250 gram kacang tanah kupas, cincang kasar
Cara Membuat:
1. Celup pisang ke dalam bahan pencelup. Gulingkan di kacang.
2. Goreng sampai matang dengan api sedang.
(Penulis: Resep 1 | Resep 2 | Resep 3 | Resep 4)
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | Sarah Nafisah |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR