Bobo.id - Sumber daya alam di Indonesia begitu berlimpah. Sehingga bisa dimanfaatkan oleh masyarakat dalam kehidupan sehari- hari.
Sumber daya alam adalah segala sesuatu yang berada di alam semesta dan bisa dimanfaatkan untuk kehidupan manusia.
Sumber daya alam itu bermanfaat untuk semua makhluk hidup. Mulai dari manusia, hewan hingga tumbuhan.
Apakah teman-teman tertarik dengan pembahasan sumber daya alam? Jika iya, yuk, cari tahu!
Berikut ini akan dijelaskan secara detail.
Baca Juga: Contoh Cara Menghemat Penggunaan Minyak Bumi, Materi Kelas 4 SD Tema 2
1. Jenis-Jenis Sumber Daya Alam
Berdasarkan sifatnya, sumber daya alam terbagi menjadi:
- Sumber Daya Alam yang Bisa Diperbarui
Sumber daya alam ini tidak bisa habis. Karena selalu diperbarui melalui proses alamiah.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Ikawati Sukarna |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR