Bobo.id - Teman-teman, kali ini akan belajar tentang irama setiap lagu yang merupakan soal dari kelas 3 SD tema 3. Di sini, akan dibahas tentang pengaruh irama dalam lagu serta cara menentukan pola irama.
Untuk teman-teman yang suka bermain musik atau bernyanyi, perlu memahami tentang irama pada lagu.
Irama adalah salah satu unsur musik yang memiliki peranan penting.
Dalam sebuah musik, terdapat beberapa unsur pembentuk seperti melodi, harmoni, irama, birama, tempo, dinamika, dan lain sebaginya.
Baca Juga: Carai Jawaban Soal Kelas 3 SD Tema 3, Apa yang Dimaksud dengan Ritme?
Lalu, bagaimana peranan irama dalam sebuah lagu?
Irama dibentuk melalui alat musik yang bernama alat musik ritmis.
Dengan alat musik tersebut, irama akan dibuat untuk mengiringi lagu atau menandai lagu.
Berikut akan dijelaskan lebih lengkap tentang pengaruh irama dalam lagu serta cara menentukan pola irama.
Pengaruh Irama pada Lagu
Irama pada sebuah lagu memiliki peranan dalam menentukan naik turunnya nada pada musik atau lagu.
Source | : | Kompas.com,gramedia.com |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR