Bobo.id - Dalam menyampaikan sebuah pendapat atau penilaian, teman-teman bisa menggunakan kalimat saran.
Kalimat saran ini akan dibahas pada contoh teks berjudul 'Di Kantor Kelurahan' yang merupakan materi kelas 3 SD tema 4.
Pada materi ini teman-teman akan belajar cara menemukan kalimat saran pada sebuah teks.
Sebelum menemukan kalimat saran pada teks tersebut, teman-teman perlu mengetahui pengertian dari kalimat saran.
Kalimat saran merupakan kumpulan kata-kata yang terdiri dari subjek dan predikat, sering kali juga ada tambahan objek serta keterangan.
Baca Juga: Penjelasan Kalimat Saran dan Contohnya, Materi Kelas 3 SD Tema 4
Sebuah kalimat saran biasanya berisi pesan untuk memperbaiki sesuatu.
Sehingga kalimat saran akan memiliki nilai yang lebih positif.
Untuk memberikan saran, setiap orang boleh melakukannya.
Bertemu Karakter Favorit di Doraemon Jolly Town MARGOCITY, Apa Saja Keseruannya?
Source | : | gramedia.com |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR