Bobo.id - Simak artikel yang menjadi berita populer di situs Bobo.id pada hari Rabu, 3 November 2021, yuk!
Ada artikel tentang bahan untuk bersihkan minyak goreng dari sisa makanan, hingga fakta unik buaya.
1. Menemukan Kalimat Saran pada Teks 'Perayaan Hari Besar Agama', Materi Kelas 3 SD Tema 4
Untuk memberikan sebuah penilaian atau pendapat, teman-teman bisa menggunakan kalimat saran.
Sebelum menggunakan kalimat saran, teman-teman bisa belajar mengenai kalimat tersebut pada teks berjudul 'Perayaan Hari Besar Agama', pada materi kelas 3 SD tema 4.
Pada teks tersebut, teman-teman akan belajar mengenali kalimat saran dan mencari tahu maksud dari kalimat tersebut.
Sebelum memulai latihan, kita pelajari dulu tentang kalimat saran, ya. Pelajari selengkapnya di sini, ya.
Baca Juga: Beragam Kue dan Perayaan di Berbagai Negara, Pernah Menyicipinya?
2. Jangan Dibuang Dulu, Gunakan 4 Bahan Ini untuk Menjernihkan Minyak Goreng dari Kotoran Sisa Makanan
Minyak goreng menjadi kebutuhan wajib yang ada di dapur. Sebab, kita butuh minyak goreng untuk memasak tumis, membuat gorengan, dan lain-lain.
Biasanya, minyak goreng digunakan lebih dari sekali sebelum akhirnya dibuang. Hal ini bertujuan agar penggunaan minyak goreng lebih hemat, tidak membuang-buang minyak yang masih jernih.
Namun, kadang-kadang minyak yang masih baru digunakan, sudah kotor karena remahan sisa makanan yang digoreng.
Apakah teman-teman sering mengalaminya? Kita bisa gunakan bahan-bahan berikut ini untuk mengurangi kotorannya, lo.Simak di artikel ini, yuk!
Penulis | : | Tyas Wening |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR