Bobo.id - Sama seperti orang dewasa, anak-anak juga bisa mengalami sakit, baik itu ringan maupun sakit yang berat.
Bahkan anak-anak adalah kelompok usia yang lebih rentan atau lebih mudah sakit dibandingkan orang dewasa.
Hal ini terjadi terutama pada anak-anak usia 0-5 tahun.
Wah, tentu kalau tubuh sedang sakit, hal ini membuat tubuh jadi tidak nyaman, ya, teman-teman.
Selain itu, sakit yang dialami tubuh juga nantinya akan menimbulkan dampak untuk tubuh.
Tidak hanya saat tubuh sedang sakit saja, tapi dampaknya juga bisa muncul setelah seseorang sembuh dari sakit itu.
Nah, kalau anak-anak bisa mengalami sakit yang sama seperti orang dewasa, apakah nantinya anak-anak akan mengalami dampak yang sama seperti sakit pada orang dewasa?
Atau justru dampaknya bisa berbeda, ya?
Cari tahu jawabannya dari penjelasan dokter Maria Rulina, yang merupakan seorang dokter spesialis anak berikut ini, yuk!
Penulis | : | Tyas Wening |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR