Bobo.id - Bagaimana cuaca di wilayah tempat tinggal teman-teman? Saat ini, Indonesia sedang mengalami cuaca ekstrem, seperti kilat, petir, hujan lebat, dan angin kencang di beberapa wilayah.
Cuaca memang sering kali berubah-ubah, tapi saat ini manusia sudah bisa memperkirakan cuaca yang akan datang, lo.
Di Indonesia sendiri perkiraan cuaca diumumkan oleh Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) yang akan mengeluarkan peringan dini cuaca untuk beberapa hari ke depan.
Dilansir dari BMKG, angin siklon yang ada di Samudra Hindia tepatnya di barat Aceh, sedang menuju ke perairan utara Aceh dan bagian wilayah Sumatra Utara.
Angin siklon yang ada di wilayah utara Papua Barat juga bergerak menuju Laut Maluku hingga Laut Banda.
Daerah angin siklon juga terpantau memanjang dari Jawa Barat hingga Jawa timur, Kalimantan Selatan, Sulawesi Tengah, Nusa Tenggara Timur, dan Papua.
Kemudian daerah pertemuan angin atau konfluensi ada di Laut Jawa, Laut Flores, Sulawesi Selatan, Nusa Tenggara Barat, Nusa Tenggara Timur, dan Maluku.
Akibat pertemuan angin itu, bisa meningkatkan pembentukan awan hujan di wilayah yang dilewati angin siklon.
Angin siklon sendiri adalah tekanan udara rendah yang membentuk pusaran angin, jadi teman-teman harus berhati-hati.
Baca Juga: Tidak Hanya di Bumi, 7 Peristiwa Cuaca Ekstrem Ini Juga Terjadi di Tata Surya! Salah Satunya Petir
Lalu, bagaimana dengan potensi cuaca pada tanggal 26 hingga 28 Februari 2022? Berikut ini peringatan dini cuaca untuk beberapa hari ke depan menurut BMKG. Yuk, simak!
Peringatan Dini Cuaca pada 26 Februari 2022
Wilayah yang berpotensi hujan lebat, disertai kilat atau petir, dan angin kencang.
- Aceh
- Sumatra Utara
- Sumatra Barat
- Riau
- Jambi
- Sumatra Selatan
Baca Juga: BMKG Peringatkan Masyarakat Waspada Cuaca Ekstrem pada 17-23 Februari 2022
- Lampung
- Banten
- Jawa Barat
- Jawa Tengah
- Yogyakarta
- Jawa Timur
- Bali
- Nusa Tenggara Barat
- Nusa Tenggara Timur
Baca Juga: Perbedaan Cuaca, Musim, dan Iklim pada Materi Kelas 3 SD Tema 5
- Kalimantan Tengah
- Kalimantan Timur
- Kalimantan Selatan
- Sulawesi Utara
- Gorontalo
- Sulawesi Tengah
- Sulawesi Tenggara
- Maluku
- Papua Barat
Baca Juga: Mencari Informasi pada Teks 'Perbedaan Cuaca dan Iklim', Materi Kelas 3 SD Tema 5
- Papua
Wilayah yang berpotensi hujan, disertai kilat atau petir, dan angin kencang.
- DKI Jakarta
- Maluku Utara
Wilayah yang berpotensi angin kencang.
- Sulawesi Barat
- Sulawesi Selatan
2. Peringatan Dini Cuaca pada 27 Februari 2022
Wilayah yang berpotensi hujan lebat, disertai kilat atau petir, dan angin kencang.
Baca Juga: Mencari Informasi pada Teks 'Perbedaan Cuaca dan Iklim', Materi Kelas 3 SD Tema 5
- Aceh
- Sumatra Utara
- Sumatra Barat
- Riau
- Jambi
- Sumatra Selatan
- Lampung
- Banten
- Jawa Barat
Baca Juga: Kenapa Tubuh Menggigil saat Cuaca Dingin? Ini Penjelasan dan Penyebab Lainnya
- Jawa Tengah
- Yogyakarta
- Jawa Timur
- Bali
- Nusa Tenggara Barat
- Nusa Tenggara Timur
- Kalimantan Tengah
- Kalimantan Timur
- Kalimantan Selatan
Baca Juga: Badai Siklon Tropis Sebabkan Cuaca Ekstrem, Ini Pengertian dan Proses Terbentuknya
- Sulawesi Utara
- Gorontalo
- Sulawesi Tengah
- Sulawesi Tenggara
- Maluku
- Papua Barat
- Papua
Wilayah yang berpotensi hujan, disertai kilat atau petir, dan angin kencang.
- DKI Jakarta
Baca Juga: Badai Siklon Tropis Sebabkan Cuaca Ekstrem, Ini Pengertian dan Proses Terbentuknya
Wilayah yang berpotensi angin kencang.
- Sulawesi Barat
- Sulawesi Selatan
3. Peringatan Dini Cuaca pada 28 Februari 2022
Wilayah yang berpotensi hujan lebat, disertai kilat atau petir, dan angin kencang.
- Aceh
- Sumatra Utara
- Sumatra Barat
- Riau
Baca Juga: Mencari dan Menjelaskan Kata-Kata tentang Cuaca dari Surat untuk Komang, Materi Kelas 3 SD Tema 5
- Jambi
- Sumatra Selatan
- Lampung
- Banten
- Jawa Barat
- Jawa Tengah
- Yogyakarta
- Jawa Timur
- Nusa Tenggara Barat
Baca Juga: Latihan Membuat Teks Percakapan tentang Perubahan Cuaca, Materi Kelas 3 SD Tema 5
- Nusa Tenggara Timur
- Kalimantan Tengah
- Kalimantan Timur
- Kalimantan Selatan
- Sulawesi Utara
- Sulawesi Tengah
- Sulawesi Tenggara
- Maluku Utara
- Maluku
Baca Juga: Menemukan Kata tentang Cuaca pada Teks 'Perubahan Cuaca', Materi Kelas 3 SD Tema 5
- Papua Barat
- Papua
Wilayah yang berpotensi hujan, disertai kilat atau petir, dan angin kencang.
- DKI Jakarta
- Bali
- Kalimantan Utara
- Kalimantan Selatan
Wilayah yang berpotensi angin kencang.
- Sulawesi Barat
Baca Juga: Menjelaskan Pengertian Cuaca Hujan dan Manfaatnya, Materi Kelas 3 SD Tema 5
- Sulawesi Selatan
Nah, itulah perkiraan cuaca untuk beberapa hari ke depan menurut BMKG, muali dari tanggal 26 hingga 28 Februari 2022.
(Penulis: Rendika Ferri Kurniawan)
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Thea Arnaiz |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR