Jika Caadara pulang dengan membawa hasil buruan, artinya Caadara telah menguasai semua ilmu yang diajarkan oleh Panglima Wire.
Namun, ketika dalam perjalanan pulang, Caadara dan teman-temannya bertemu anjing pemburu.
Anjing pemburu adalah penanda adanya sekelompok orang asing yang bisa mencelakai mereka.
Tidak lama berselang, terdengar pekikan tanda permusuhan. Ternyata benar, pekikan itu
berasal dari suku Kuala yang mengajak berperang.
Caadara dan teman-temannya berperang dengan suku Kuala. Pekikan mengerikan di sela suara senjata-senjata yang beradu tidak henti-hentinya terdengar.
Namun, Caadara tidak gentar. Dia berhasil mengalahkan pasukan suku Kuala.
Caadara dan teman-temannya kembali ke Desa Kramuderu dengan selamat. Cerita tentang keberhasilan mereka mengalahkan suku Kuala segera terdengar oleh Panglima Wire.
Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 4 SD Tema 8, Sebutkan dan Jelaskan 3 Jenis Kegiatan Ekonomi!
Karena itulah, Panglima Wire memerintahkan Caadara untuk menyusun siasat perang, yang akhirnya diberi nama Caadara Ura.
Siasat perang Caadara Ura meliputi cara melempar senjata, menyerbu lawan, mempertahankan diri, dan seni bela diri jarak dekat.
Caadara pun menggantikan ayahnya sebagai panglima perang Desa Kramuderu.
2. Sebutkan tokoh-tokoh yang terdapat dalam cerita berjudul ”Caadara”!
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR