4. Wisata Alam
Saat ini, sungai juga dimanfaatkan sebagai salah satu wisata alam, sebab banyak orang yang menyukainya.
Menjadikan sungai sebagai wisata alam dapat menambah penghasilan masyarakat di sekitar sungai, karena dapat membuka usaha dan lapangan pekerjaan baru.
Hal ini dapat membantu tingkat kesejahteraan masyarakat, sekaligus sebagai salah satu upaya mendanai pelestarian sungai.
Nah, itulah beberapa contoh aktivitas ekonomi masyarakat yang tinggal di sekitar sungai.
Kuis! |
Sebutkan contoh bahan-bahan material bangunan yang terdapat di sekitar sungai! |
Petunjuk: Cek di halaman 2! |
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Manchester City vs Chelsea, Duel Gengsi Manchester Biru dan London Biru Demi Top 4
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR