Sebagai organisme fototaktik positif, ngengat sering terlihat mengerubungi lampu teras, lampu jalan, bahkan api unggun (walaupun ngengat akan mati terbakar).
Migrasi Ngengat
Beberapa jenis ngengat akan bermigrasi atau berpindah tempat.
Ngengat akan bermigrasi pada malam hari, sehingga cahaya bulan dan bintang akan menjadi petunjuk arah.
Banyak ahli serangga yang berpendapat bahwa ngengat juga mengandalkan cahaya bulan dan bintang di malam hari untuk mencari makan dan keamanan dari pemangsa.
Ngengat akan terbang tinggi 'mencapai' bulan pada malam hari.
Lalu, di siang hari ngengat akan beristirahat.
Adanya cahaya bulan dan bintang sebagai pemandu ngengat akan mereka bisa terbang dengan nyaman.
Saat Bola Lampu Tercipta
Sebelum bola lampu ditemukan, ngengat akan terbang dan mencari mangsa dengan 'mengikuti' sumber cahaya di langit atau sumber cahaya lain, seperti api.
Ketika Thomas Alva Edison menemukan bola lampu pada 27 Januari 1880, kehidupan manusia mulai berubah.
Contoh Bentuk Kesenian Tradisional di Indonesia, Materi Kelas 4 SD Kurikulum Merdeka
Source | : | Live Science |
Penulis | : | Niken Bestari |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR