- Faktor adalah hal (keadaan, peristiwa) yang ikut menyebabkan (mempengaruhi) terjadinya sesuatu.
- Kualitas adalah tingkat baik buruknya sesuatu, kadar.
- Adopsi adalah penerimaan suatu usul atau laporan.
- Inovasi adalah pemasukan atau pengenalan hal-hal yang baru, pembaharuan.
- Akses adalah jalan masuk.
Pembahasan dan jawaban ini bisa menjadi pemandu bagi orang tua dalam mendampingi anak selama belajar di rumah.
Sumber: Buku Penilaian Tematik (BUPETIK) Kelas 6 SD/MI Tema Bumiku, Kurikulum 2013 Revisi, Penerbit Erlangga.
Kuis! |
Apa upaya untuk mencerdaskan kehidupan bangsa? |
Petunjuk: Cek di halaman 1! |
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Menuju Dua Dekade, National Geographic Indonesia Gelar Pameran Foto Sudut Pandang Baru Peluang Bumi
Source | : | Erlangga |
Penulis | : | Thea Arnaiz |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR