Air jenis apa yang sebaiknya digunakan untuk mengisi kolam ikan koi?
Syarat penting agar ikan koi tidak mudah mati adalah kualitas air kolam yang harus mendukung pertumbuhan ikan koi.
Teman-teman dapat menggunakan air yang tidak tercemar dan mempunyai suhu sekitar 20 sampai 28 derajat Celsius.
Oleh karena itu, gunakanlah alat pengatur suhu, agar kita bisa mengatur suhu air dengan tepat.
Selain suhu, keasaman air kolam setidaknya sekitar 6,5 sampai 8,0. Jadi, pastikan airnya netral atau basa dan tidak boleh terlalu asam.
Baca Juga: Bisa Jadi Pasokan Oksigen untuk Ikan, Ini 4 Tanaman yang Bisa Tumbuh di Akuarium
Karena kandungan asam yang terlalu tinggi dapat membuat ikan koi tidak sehat dan lebih cepat mati.
Apa yang menyebabkan ikan koi mati?
Ternyata, keberlangsungan hidup ikan koi dipengaruhi oleh empat hal ini, yaitu kualitas air, kadar oksigen, penyakit atau parasit, dan kepadatan kolam.
Jika keempatnya tidak sesuai, maka ikan koi lebih cepat mati secara mendadak, lo.
1. Kualitas air
Kualitas air kolam yang buruk dapat menyebabkan ikan koi mati karena gagal beradaptasi.
Source | : | gramedia.com |
Penulis | : | Thea Arnaiz |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR