Gaya Belajar Visual (Melihat)
Jika teman-teman lebih nyaman belajar materi pelajaran yang memiliki gambar, berarti teman-teman memiliki gaya belajar visual.
Dalam gaya belajar ini, teman-teman bisa lebih memajami informasi lebih baik ketika disajikan dalam bentuk gambar.
Umumnya, gaya belajar visual suka saat melihat dan mengamati hal-hal seperti gambar, diagram, grafik, peta, dan lainnya.
Kak Inti menyarankan agar teman-teman membuat catatan dengan menggunakan spidol warna-warni dan stabilo.
Baca Juga: Kenali 3 Cara Belajar Ini Agar Makin Mudah Mengingat Pelajaran, yang Mana Cara Belajarmu?
Hal ini bisa membuat buku catatan kita menjadi lebih berwarna dan memudahkan kita mengingat, lo.
Kini, pembelajaran di Indonesia juga sudah banyak yang memberikan fasilitas untuk teman-teman dengan gaya belajar visual.
Contohnya dengan materi yang disampaikan dengan power point dengan warna dan gambar yang menarik.
Memiliki Beberapa Gaya Belajar
Setelah mengetahui ketiga gaya belajar, teman-teman mungkin merasa bisa memahami materi dengan lebih dari satu gaya belajar.
Tenang saja, kondisi ini merupakan hal yang wajar, teman-teman.
Menuju Dua Dekade, National Geographic Indonesia Gelar Pameran Foto Sudut Pandang Baru Peluang Bumi
Penulis | : | Fransiska Viola Gina |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR