Saat flu sebaiknya teman-teman mandi dengan menggunakan air hangat yang akan membantu meredakan hidung tersumbat.
Selain bisa menghirup uap panas, air hangat akan membantu melemaskan otot-otot tubuh, sehingga teman-teman bisa istirahat dengan nyaman setelahnya.
Istirahat dengan nyaman merupakan salah satu cara paling baik untuk mengatasi flu.
Baca Juga: Hati-Hati! Diare Lebih dari 3 Hari Berturut-turut Bisa Jadi Tanda Flu Perut, Kenali Gejalanya
4. Uap ke Wajah
Cara lain yang bisa dicoba adalah memberikan uap panas ke wajah untuk atasi hidung tersumbat saat flu.
Memberikan uap ke wajah atau inhalasi uap akan mempercepat pemulihan flu sekitar satu minggu, berdasarkan penelitian tahun 2015.
Uap panas ini juga akan membantu meredakan hidung tersumbat dan melegakan saluran pernapasan.
Saat melakukan inhalasi uap, teman-teman bisa menambahkan beberapa tetes minyak esensial untuk memberikan efek lebih baik.
Nah, itu tadi beberapa kebiasaan buruk penyebab flu dan cara menangani dengan bahan alami yang bisa dilakukan di rumah.
(Penulis: Rahwiku Mahanani/Amirul Nisa)
----
Kuis! |
Virus apa yang menyebabkan seseorang mengalami flu? |
Petunjuk: Cek di halaman 1! |
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Source | : | Kompas.com,Gridkids.id |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR