Bobo.id - Sebagai organisasi di Asia Tenggara, ada beberapa fakta tentang ASEAN yang mungkin belum banyak teman-teman ketahui.
ASEAN merupakan singkatan dari Association of Southeast Asian Nations yang merupakan organisasi geopolitik dan ekonomi dari negara yang ada di Asia Tenggara.
Organisasi ini terbentuk pada 8 Agustus 1967 yang disepakati oleh lima negara yang salah satunya adalah Indonesia.
Empat negara lain yang menyepakati terbentuknya ASEAN adalah Thailand, Malaysia, Filipina, dan juga Singapura.
Setelah berdiri, satu persatu negara lain ikut bergabung hingga akhirnya ada 10 anggota di organisasi ASEAN.
Tapi tahukah teman-teman ada beberapa fakta menarik tentang organisasi di Asia Tenggara ini, lo.
Berikut akan dijelaskan beberapa fakta menarik dari terbentuknya hingga pemilihan sekretaris jendral pada ASEAN.
Fakta Menarik tentang ASEAN
1. Terbentuk Atas Inisiatif Thailand
Baca Juga: Letak Geografis Negara-Negara yang Tergabung dalam ASEAN, dan Kondisi Alamnya
Teman-teman mungkin mengira bahwa terbentuknya ASEAN karena kesepakatan lima negara sekaligus.
Tapi sebenarnya terbentuknya organisasi ini merupakan ide dari Menteri Luar Negeri Thailand.
Source | : | Kompas.com,ruangguru.com |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR