Bobo.id - Apakah teman-teman pernah menonton atau bahkan menyukai acara balapan MotoGP?
Kalau iya, teman-teman pasti tahu kecepatan tinggi merupakan tuntutan yang harus dilakukan oleh seorang pembalap.
Pembalap harus menancap gas melebihi batas normal ketika balapan sedang berlangsung untuk memperebutkan podium tertinggi.
Selain itu, jumlah roda pada motor pun bisa meningkatkan risiko terjatuh yang menimbulkan cedera parah ketika balapan berlangsung.
Meski begitu, hal ini tetap menjadi daya tarik tersendiri bagi para pembalap MotoGP dan penggemarnya di seluruh dunia.
Tak hanya itu saja, MotoGP ternyata menyimpan sejumlah fakta unik dan menarik yang jarak diketahui.
Apa saja? Kita cari tahu bersama, yuk!
1. Bobot Motor Melebihi Harimau Dewasa
Seperti kita tahu, motor adalah senjata utama para pembalap motoGP saat sedang berperang alias balapan.
Baca Juga: Dijadikan Nama Sirkuit MotoGP, Cari Tahu Legenda Putri Mandalika dari Lombok, yuk!
Tidak hanya mesin motor, berbagai teknologi canggih lainnya juga dipasang di setiap motor untuk meningkatkan performa dan kecepatan.
Namun, pemasangan teknologi tambahan ini membuat motor memiliki bobot yang semakin berat, teman-teman.
Edisi Koleksi Petualangan Pak Janggut Vol. 2 Sudah Bisa Dipesan, Ini Link PO-nya
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Fransiska Viola Gina |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR