Contoh: A = B, maka A + m = B + m
2. Jika m dikurangkan dari kedua sisi, maka persamaan tetap berlaku.
Contoh: A = B, maka A – m = B – m
3. Jika m dikalikan ke kedua sisi, maka persamaan tetap berlaku.
Contoh: A = B, maka A × m = B × m
4. Jika m kedua sisi dibagi m, m ≠ 0, maka persamaan tetap berlaku.
Contoh: Jika A = B, maka A/m = B/m
Contoh Menghitung Persamaan Aljabar
Nah, setelah kita memahami apa itu persamaan dan sifat-sifatnya, mari simak cara menghitung persamaan aljabar berikut ini.
1. Carilah nilai x dari persamaan aljabar berikut.
(a) x + 7 = -2
Baca Juga: Contoh Soal Cara Menyederhanakan Aljabar Linier dengan Sifat Distributif
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR