- Judul berita mewakili isi artikel berita valid.
- Judul berita tidak mempermainkan emosi pembaca.
- Mencantumkan penulis artikel dan bisa dipertanggungjawabkan.
- Menghasilkan kontennya sendiri dan tidak mengumpulkan konten berita dari sumber lain.
- Jenis konten dapat diidentifikasi dengan jelas, misalnya laporan atau tajuk rencana.
- Berita valid bukan hanya melaporkan suatu peristiwa, tetapi juga menanggapi peristiwa tersebut.
- Berita valid ditulis dengan mengikuti kode etik jurnalistik.
Kategori berita bohong (hoax) yang disebarkan melalui internet, dapat kita ketahui dengan mengamati ciri-cirinya, yaitu:
Ciri-Ciri Berita Bohong (Hoax)
- Konten beritanya tidak akurat.
- Ditulis untuk mempermainkan emosi pembaca dan menyebabkan prasangka negatif.
Baca Juga: Beredar Hoax Pesawat Lion Air Jatuh, Apa itu Hoax?
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Source | : | kemendikbud.go.id |
Penulis | : | Thea Arnaiz |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR