4. Kopi susu dibuat dengan mencampur 160 ml susu dengan 120 ml kopi. Berapa ml susu harus ditambahkan pada 180 ml kopi untuk membuat kopi susu dengan komposisi yang sama?
Pembahasan:
Kita anggap banyaknya susu yang harus ditambahkan adalah x ml, maka kalimat matematikanya menjadi 120 : 160 = 180 : x.
120 : 160 = 180 : x
120x = 28.800
x = 28.800 : 120
x = 240
Maka, susu yang harus ditambahkan pada 180 ml kopi adalah 240 ml.
---
Kuis! |
Sebutkan rumus mudah sifat perbandingan! |
Petunjuk: Cek halaman 2! |
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR