Dengan adanya gerobak, manusia menjadi lebih mudah membawa barang dalam jumlah banyak.
Gerobak yang memiliki roda akan ditarik oleh hewan untuk sampai ke tempat tujuan, teman-teman.
Nama Alat Transportasi Darat yang Menggunakan Tenaga Hewan
1. Pedati atau Cikar
Pedati merupakan gerobak yang bisa ditarik oleh kuda, lembu, atau kerbau, namun umumnya ditarik oleh kerbau.
Zaman dahulu, pedati menjadi transportasi andalan untuk mengangkut barang sejak sebelum ada kendaraan bertenaga uap atau mesin.
Pedati biasa digunakan untuk mengangkut hasil panen pertanian, material bangunan, atau bahkan orang-orang di pedesaan.
2. Bendi
Alat transportasi ini berasal dari daerah Sumatra Barat. Bendi menjadi alat transportasi satu-satunya yang sering digunakan zaman dulu.
Bendi digerakkan oleh kuda jantan dan dikendalikan oleh seorang kusir, sementara penumpang berada di belakangnya.
3. Delman
Baca Juga: Macam-Macam Transportasi Darat dan Fungsinya, Mulai dari Transportasi Tradisional Sampai Modern
Source | : | Kompas.com,thought.co |
Penulis | : | Fransiska Viola Gina |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR