- Penggunaan obat diare jangka panjang
- Efek samping pengangkatan usus
- Penyakit celiac
Gejala Malabsorbsi
Baik zat gizi makro (protein, lemak, karbohidrat) dan mikro (vitamin dan mineral) tidak bisa diserap dengan baik, akibatnya malabsorbsi bisa memicu gejala-gejala seperti berikut.
- Kembung
- Tinja berminyak dan berbau busuk
- Diare terus-menerus
- Lemah otot
- Rambut rontok
- Rabun senja
Baca Juga: Macam-Macam Enzim Pencernaan Manusia, Organ Penghasil, dan Fungsinya
Source | : | kemendikbud.go.id |
Penulis | : | Thea Arnaiz |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR