2. Mengapa NKRI disebut negara kepulauan?
Jawab:
Indonesia merupakan negara yang terbentuk dari wilayah yang terdiri dari banyak pulau. Karena itulah NKRI sering juga disebut sebagai negara kepulauan.
3. Tuliskan isi pasal 25 A UUD NRI 1945!
Jawab:
Negara Kesatuan Republik Indonesia adalah sebuah negara kepulauan yang berciri Nusantara dengan wilayah yang batas-batas dan hak-haknya ditetapkan dengan undang-undang.
4. Indonesia merupakan negara yang kaya. Wilayah Indonesia terkandung berbagai kekayaan alam, seperti aneka ragam bahan tambang (minyak bumi, batu bara, emas, timah, dan sebagainya), hutan hujan tropis yang luas serta berbagai kekayaan alam lainnya. Berkaitan dengan hal itu, menurut pendapat kalian apa yang seharusnya dilakukan oleh pemerintah dalam mengelola kekayaan tersebut?
Jawab:
Kekayaan alam adalah segala sesuatu yang ada di alam dan bisa dimanfaatkan untuk kehidupan manusia.
Begitu juga dengan kekayaan alam Indonesia, harusnya dikelola dan dimanfaatkan untuk kebutuhan masyarakatnya.
Contohnya:
Baca Juga: 11 Hak yang Didapatkan di Sekolah dan Akibatnya Jika Tidak Dipenuhi, Materi PPKn
Source | : | sumber.belajar.kemdikbud.go.id |
Penulis | : | Sarah Nafisah |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR