Tapi ingat untuk menggunakan bahan ini, teman-teman harus memastikan lantai kamar mandi dalam keadaan kering. Bubuk kimia ini tidak akan berkerja dengan baik saat terkena air.
3. Gunakan Daun Salam
Bahan lain yang bisa digunakan untuk mengusir kecoak adalah daun salam, karena aroma yang tidak disukai oleh kecoak.
Jadi untuk menggunakannya, teman-teman bisa hanya dengan meletakan potongan daun salam di sudut-sudut rumah.
4. Minyak Peppermint
Minyak peppermint juga bisa jadi bahan alami untuk mengusir kecoak dari dalam kamar mandi.
Teman-teman cukup mencampurkan air garam dengan minyak peppermint, lalu semprotkan di tempat-tempat kecoak sering muncul atau ke arah kecoak secara langsung.
Itulah alasan kenapa kita sebaiknya tidak menginjak kecoak sembarangan.
Jika terinjak atau sudah menginjak kecoak, kita harus lekas membersihkan bekas tubuh kecoak.
Selain itu, kita juga harus mencegah supaya kecoak tidak hidup di rumah kita dengan selalu menjaga kebersihan rumah.
(Penulis : Abdul Haris Maulana / Amirul Nisa / Niken Bestari)
Baca Juga: Dijamin Ampuh Usir Kecoak, Coba Tanam 6 Tanaman Pengusir Kecoak Ini di Rumah
----
Kuis! |
Kecoak termasuk ordo apa? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan dunia satwa? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo dan Mombi SD.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.
Tomat-Tomat yang Sudah Dibeli Bobo dan Coreng Hilang! Simak Keseruannya di KiGaBo Episode 7
Source | : | Kompas |
Penulis | : | Niken Bestari |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR