5. Perkembangan transportasi umum yang semakin memadai, menarik, dan murah, sehingga mulai banyak diminati masyarakat.
6. Kemudahan sarana dan prasaranan yang mendukung pemesanan tiket perjalanan dengan transportasi umum.
7. Pembayaran jasa transportasi yang bisa dilakukan secara non-tunai, dapat mempercepat proses pembayaran.
8. Beragamnya jenis transportasi dengan teknologi dan kemampuan khusus, sehingga dapat menjangkau daerah dengan medan sulit.
Dampak Positif Globalisasi Bidang Transportasi
Dengan beragam contoh pengaruh adanya globalisasi di bidang transportasi, masyarakat dapat merasakan dampak positif globalisasi bidang transportasi sebagai berikut.
1. Mobilitas penduduk semakin mudah dilakukan.
2. Tersedianya transportasi dalam jumlah banyak dan jenis yang beragam dengan kelebihan teknologi yang semakin memudahkan manusia.
3. Murahnya biaya transportasi umum membuat semua orang mendapatkan kesempatan yang sama untuk bepergian.
4. Kualitas transportasi umum semakin memadai, sehingga banyak orang memilih untuk tidak menggunakan kendaraan pribadi.
5. Terbukanya jalur perjalanan antardaerah yang semakin beragam, memudahkan interaksi penduduk.
Baca Juga: 13 Dampak Positif dan Negatif Adanya Globalisasi di Bidang Komunikasi
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR