Bobo.id - Teman-teman, sebelumnya kita telah belajar dan mengenal tentang teks puisi. Masih ingatkah kamu apa itu puisi?
Menurut KBBI, puisi diartikan sebagai ragam sastra yang bahasanya terikat oleh irama, matra, rima, serta penyusunan larik dan bait.
Sedangkan menurut H.B Jassin, puisi merupakan karya sastra yang diucapkan melalui perasaan dan memiliki pikiran serta tanggapan terhadap suatu hal tertentu.
Nah, setelah teman-teman memahami apa itu puisi, selanjutnya kita akan belajar cara memahami isi puisi.
Pada pelajaran tematik kelas 4 SD tema 6 halaman 42, terdapat teks puisi berjudul 'Tanah Airku, Tanah yang Beragam' karya D. Karitas.
Teman-teman diminta untuk memperhatikan dan membaca puisi tersebut dengan seksama.
Kemudian, setelah selesai membaca puisi, ada soal-soal yang perlu kamu kerjakan. Berikut ini soal dan kunci jawabannya.
1. Makna puisi bait pertama
Kamu menyebut dirimu orang Toraja
Dia menyebut dirinya orang Papua
Aku menyebut diriku orang Madura
Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 4 SD Tema 6, Bagaimana Cara Meraih Cita-Cita?
Seperti Apa Tradisi Pasar Apung di Kalimantan? Materi Kelas 3 SD Kurikulum Merdeka
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR