Bobo.id - Manusia membutuhkan sumber daya alam untuk memenuhi kebutuhannya.
Oleh karena itu, manusia harus mencari dan mengolah sumber daya alam, seperti hewan dan tumbuhan, untuk dijadikan makanan dan bahan baku.
Sayangnya, sifat keserakahan manusia menimbulkan terjadinya eksploitasi terhadap sumber daya alam.
Eksploitasi adalah suatu aktivitas, kegiatan, atau tindakan untuk mengambil keuntungan atau pemanfaatan sesuatu secara berlebihan.
Artinya, eksploitasi sumber daya alam adalah aktivitas mengambil, memanfaatkan, dan mengolah sumber daya alam secara berlebihan.
Pada pelajaran IPA kelas 7 SMP Kurikulum Merdeka Belajar, kita harus menyebutkan contoh tindakan eksploitasi sumber daya alam.
Yuk, temukan kunci jawaban pertanyaan tersebut dari penjelasan berikut ini!
Contoh Eksploitasi Sumber Daya Alam
Berikut ini beberapa contoh kegiatan manusia yang termasuk ke dalam bentuk eksploitasi sumber daya alam.
1. Menebang pepohonan secara liar
2. Melakukan perburuan terhadap hewan liar
Baca Juga: 12 Contoh Bioteknologi Konvensional dan Bioteknologi Modern di Sekitar
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR