tagging: manfaat timah
Bobo.id - Timah merupakan contoh sumber daya pertambangan yang didapatkan dari proses menambang hasil bumi.
Logam timah sudah dikenal oleh manusia sebagai bahan pembuat alat memasak sejak 350 tahun yang lalu.
Di Indonesia, wilayah penghasil timah terbesar yaitu Pulau Bangka Belitung.
Bahkan, Bangka Belitung juga disebut kawasan sabuk timah Asia Tenggara yang menyebar dari daratan Thailand, Malaysia, Kepulauan Riau, hingga ke Belitung.
Pada pelajaran tematik kelas 4 SD tema 6 kali ini, kita akan belajar mencari apa saja manfaat timah untuk kehidupan sehari-hari?
Yuk, cari jawaban pertanyaan tersebut dari penjelasan berikut ini!
Manfaat Timah untuk Kehidupan
1. Timah dimanfaatkan sebagai lapisan baja,
2. Melapisi alat industri otomotif dan listrik,
3. Dibentuk menjadi produk kertas,
4. Pelapis pembungkus makanan,
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR