1. Bahan
Arti: zat yang digunakan untuk membuat sesuatu (bersifat bisa habis).
Contoh kalimat:
- Bahan baku pembuatan pintu dan meja adalah kayu.
- Masing-masing jenis bahan kain memiliki perawatan yang berbeda.
2. Menghantar
Arti: membawa atau mengirimkan
Contoh kalimat:
- Isolator sulit untuk menghantar panas.
- Logam dan besi dapat dengan mudah untuk menghantar panas.
3. Konduktor
Baca Juga: Menghitung Kuat Medan Listrik pada Bola Konduktor: di Dalam, di Permukaan, dan Luar Bola Konduktor
Menuju Dua Dekade, National Geographic Indonesia Gelar Pameran Foto Sudut Pandang Baru Peluang Bumi
Source | : | Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 |
Penulis | : | Fransiska Viola Gina |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR