Tapi ternyata, cara yang salah justru membuat tali sepatu menjadi cepat kusam.
Walau tali sepatu bisa mudah diganti, tapi baiknya lakukan perawatan yang tepat agar tidak boros mengganti tali sepatu.
Untuk membersihkan tali sepatu gunakan air hangat dan hindari juga mencuci menggunakan mesin.
Cuci tali sepatu dengan tangan dan gosok perlahan menggunakan sabun cuci biasa.
Lalu bilas dengan air mengalir dan keringkan bersama dengan sepatu.
Dengan perawatan yang tepat tadi, teman-teman akan memiliki sepatu putih yang awet lebih lama.
Baca Juga: Tak Perlu Dicuci, Ini 6 Cara Hilangkan Bau Tak Sedap pada Sepatu Basah saat Musim Hujan
----
Kuis! |
Kenapa tidak boleh meninggalkan sepatu putih di luar ruangan? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id. Ikuti juga keseruan rangkaian acara ulang tahun Majalah Bobo yang ke-50 di majalah, website, dan media sosial Majalah Bobo, ya! #50TahunMajalahBobo2023
Terbit Hari Ini, Mengenal Dongeng Seru dari Nusantara di Majalah Bobo Edisi 35, yuk!
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR