1. Keragaman apa saja yang dapat kamu temukan dalam bacaan tersebut?
Jawab
Pada teks bacaan itu banyak dijelaskan tentang kekayaan laut yang ada di Indonesia.
Kekayaan laut Indonesia adalah salah salah satu keragaman wilayah.
Selain itu, di setiap wilayah juga terdapat keragaman kebiasaan.
2. Sikap manakah yang sesuai dengan semboyan negara Indonesia?
Jawab
Selalu rukun adalah hal yang harus dijaga dalam menghadapi keberagaman yang ada di Indonesia.
Dengan menjaga kerukunan, kita bisa hidup berdampingan dengan damai meski berbeda kebiasaan atau kebudayaan.
3. Apa semboyan negara Indonesia?
Jawab
Baca Juga: Berbagai Kelengkapan Seragam Pramuka Siaga, Materi Kelas 3 SD Tema 8
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR