Bobo.id - Apa saja sekolah yang termasuk SMP swasta terbaik di Kota Palopo?
Kota Palopo merupakan salah satu kota yang berada di Provinsi Sulawesi Selatan, yang telah menyelenggarakan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) sejak 19 Juni 2023.
Dilansir dari ppdb.palopokota.go.id, pada awal bulan Juli 2023, Pemerintah Kota Palopo telah mengumumkan PPDB 2023.
Sementara jadwal pendaftaran ulang dilaksanakan pada 3 sampai 5 Juli 2023.
Maka, diperkirakan sebagian besar sekolah di Kota Palopo sudah mengadakan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah.
Apakah teman-teman sudah mengetahui prestasi sekolah barumu dengan baik?
Jika belum, berikut ini daftar SMP swasta terbaik di Kota Palopo versi Kemendikbud. Adakah sekolahmu di antaranya?
SMP Datok Sulaiman Palopo berlokasi di Jalan Dr. Ratulangi No16 Palopo, Balandai, Kecamatan Bara, Kota Palopo.
Menurut data Kemendikbud, sekolah ini telah terakreditasi A dan menggunakan kurikulum SMP 2013.
Kegiatan belajar dan mengajar diselenggarakan selama 5 hari dalam seminggu.
Adapun fasilitas yang tersedia di SMP Datok Sulaiman Palopo antara lain ruang kelas, laboratorium, perpustakaan, lapangan, dan akses internet.
Baca Juga: 5 SMP Swasta Terbaik di Tarakan Versi Kemendikbud, Ada Sekolahmu?
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR