Bobo.id - Ada banyak cerita menarik pada dongeng Petualangan Oki dan Nirmala.
Selain bercerita tentang Oki dan Nirmala, ada banyak tokoh lain pada cerita dongeng ini.
Kali ini, kita akan menyimak cerita tentang pesta yang diadakan di Istana Negeri Dongeng.
Penasaran dengan ceritanya, mari simak cerita dongeng tersebut, yuk!
Pesta Hari Cokelat Negeri Dongeng
Cerita oleh: Dok. Majalah Bobo
Pada suatu hari, Istana Negeri Dongeng dihias sangat canti dengan banyak balon dan hiasan lain.
Ternyata tidak lama lagi, istana akan mengadakan sebuah pesta yang diberi nama Pesta Hari Cokelat.
Seperti namanya, pesta ini akan dipenuhi dengan berbagai makanan dari bahan cokelat.
Cokelat lezat yang disajikan adalah buatan Pak Dobleh yang dibantu oleh Nirmala dan para kurcaci.
Sebelum pesta di mulai, para kurcaci yaitu, Oki, Felip, dan Glegek mulai ikut membantu membersihkan halaman istana.
Baca Juga: Dongeng Petualangan Oki dan Nirmala: Oki dan Tongkat Ajaib Nirmala #MendongenguntukCerdas
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR