- Berbicara dengan baik dan sopan di grup WhatsApp keluarga.
Berikut ini beberapa contoh penerapan demokrasi dengan memanfaatkan teknologi di lingkungan masyarakat.
- Membuat grup WhatsApp untuk RT.
- Ketua RT membagikan informasi penting kepada warganya melalui grup WhatsApp.
- Melakukan voting sederhana untuk menentukan waktu kerja bakti menggunakan WhatsApp.
- Berbicara dengan sopan ketika berdiskusi secara daring.
- Menghargai pendapat orang lain.
- Menjaga perdamaian dan kerukunan di grup WhatsApp.
- Tidak menyebarkan berita bohong atau tidak benar ke grup WhatsApp.
----
Kuis! |
Apa maksud dari demokrasi? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.
Ikuti juga keseruan rangkaian acara ulang tahun Majalah Bobo yang ke-50 di majalah, website, dan media sosial Majalah Bobo, ya! #50TahunMajalahBobo2023
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR