- Terjadinya dua kali pergantian undang-undang dasar, yaitu dari UUD 1945 ke Konstitusi RIS, dan Konstitusi RIS ke UUDS 1950.
- Presiden diangkat sebagai presiden seumur hidup adalah penyimpangan terhadap prinsip demokrasi.
- Masyarakat tidak mendapatkan kesempatan untuk memilih pemimpinnya.
- Mengarah ke ideologi liberal, yang mana kebebasan individu lebih dijamin daripada persatuan dan kepentingan bersama.
- Presiden membuat penentuan Presiden (penpres) tanpa ada persetujuan dari Dewan Perwakilan Rakyat (DPR).
- Nasakom tidak sesuai dengan nilai Pancasila sebagai dasar negara.
----
Kuis! |
Apa yang dimaksud penyimpangan Pancasila? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.
Ikuti juga keseruan rangkaian acara ulang tahun Majalah Bobo yang ke-50 di majalah, website, dan media sosial Majalah Bobo, ya! #50TahunMajalahBobo2023
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR