13. Menampung air hujan.
14. Tutup keran saat sikat gigi atau cuci muka.
15. Pakai cairan pembersih atau detergen seperlunya.
Adapun beberapa alasan mengapa kita harus menghemat penggunaan air mulai dari sekarang, antara lain:
1. Menjaga ekosistem air.
2. Menjaga ketersediaan air di kehidupan masa depan.
3. Mencegah penyakit.
4. Menjaga air bersih tetap ada untuk dikonsumsi.
5. Pasokan air yang layak sudah terbatas.
6. Menghemat air sama dengan menghemat energi.
Nah, itulah beberapa upaya yang harus dilakukan untuk menghemat air. Semoga informasi ini bermanfaat!
Baca Juga: 4 Upaya yang Dapat Dilakukan untuk Mengurangi Krisis Air Bersih, Materi Kelas 5 SD
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Fransiska Viola Gina |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR