Bobo.id - Apakah teman-teman tahu yang dimaksud dengan peta tematik?
Peta tematik adalah peta yang menampilkan informasi spesifik tentang suatu topik atau tema tertentu, seperti kepadatan penduduk.
Peta tematik merupakan peta yang hanya menggambarkan kenampakan tertentu saja di permukaan Bumi.
Peta tematik juga berisi tentang informasi, atribut, data statistik, statement atau informasi umum yang menguatkan dan sebagai sumber data.
Peta ini dapat membantu memvisualisasikan data secara geografis, sehingga dapat memudahkan pemahaman tentang pola suatu fenomena di wilayah tertentu.
Sementara itu, terdapat juga jenis-jenis peta seperti berikut ini:
1. Peta persebaran penduduk
Peta persebaran penduduk adalah peta yang menggambarkan persebaran penduduk di suatu wilayah.
2. Peta pariwisata
Contoh peta khusus ini dipakai untuk menunjukkan tempat wisata suatu daerah.
3. Peta persebaran hasil pertanian
Baca Juga: Kondisi Geografis Pulau Papua dan Maluku Berdasarkan Peta, Materi Kelas 5 SD
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Bobo.id |
Editor | : | Bobo.id |
KOMENTAR