Saat budaya asli tergerus, bukan hanya tradisi tidak dijalankan namun banyak nilai juga akan hilang.
Anak-anak muda akan kesulitan mendapatkan nilai penting dari sebuah prosesi kebudayaan yang dijalankan.
Seperti nilai gotong royong yang lama kelamaan akan terganti dengan paham individualisme atau mementingkan diri sendiri.
Tentu saja itu akan sangat mengganggu karena pada dasarnya manusia adalah makhluk sosial yang harus tolong menolong.
Hilangnya nilai gotong royong yang juga mengajarkan kekeluargaan akan membuat orang-orang enggan untuk saling membantu.
Nah, itu beberapa dampak baik positif atau negatif dari kemunculan globalisasi bagi sebuah kebudayaan.
(Editor: Heni Widiastuti)
----
Kuis! |
Apa itu globalisasi? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Bobo.id |
KOMENTAR