Sebagai hidangan yang populer, pizza pernah dibuat dengan sangat besar hingga raih rekor dunia.
Pizza terbesar ini pun dibuat hingga mencapai ukuran lebih dari 1.200 meter persegi, lo.
Dengan ukuran itu, pizza yang dibuat pada Januari 2023 di Los Angeles ini menjadi pizza terbesar yang dikemudian dimakan bersama.
5. Hari Pizza Sedunia
Selama ini, kita mungkin mengenal banyak perayaan, seperti Hari Batik atau Hari Kemerdekaan.
Tapi tahukah kalau ada juga perayaan untuk makanan, yaitu Hari Pizza Sedunia yang diperingati pada 9 Februari.
Pada perayaan ini, teman-teman bisa menemukan banyak pizza yang dijual dengan potongan harga.
Terlebih di negara asalnya Italia, para hari perayaan ini pizza akan jadi menu makan banyak orang.
Nah, itu beberapa fakta unik dan menarik tentang pizza, hidangan populer di berbagai negara di dunia.
(Editor: Heni Widiastuti)
----
Kuis! |
Bagaimana bentuk pizza pertama kali ditemukan? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Bobo.id |
KOMENTAR