Setelah bulunya dicukur, terlihat jelas bahwa Maurice adalah anjing yang menggemaskan.
Menurut Kak Suzette butuh waktu bertahun-tahun untuk bisa menumbuhkan bulu lebat dan gimbal hingga sepanjang itu.
Maurice pasti berjuang sangat keras selama itu sendirian.
Tapi untungnya, sudah seminggu sejak Maurice diselamatkan, ia tumbuh menjadi anjing manis yang penyayang.
Ia dengan sabar menunggu hingga ada keluarga yang mau berbagi kasih di rumah yang hangat dengannya.
----
Kuis! |
Di mana anjing gimbal itu pertama kali ditemukan? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Bobo.id |
KOMENTAR