O iya, burung hantu tidak bisa menggerakkan bola matanya seperti manusia.
Maka dari itu, burung hantu memiliki kemampuan untuk memutar kepalanya agar bisa melihat ke segala arah.
Burung hantu bisa memutar lehernya hingga 270 derajat, yaitu 135 derajat ke kanan dan ke kiri masing-masing.
Kemampuan ini dirancang agar burung hantu bisa mencari makan.
Itulah beberapa keistimewaan dari mata burung hantu teman-teman. Meskipun tidak dapat melihat dalam jarak yang dekat, mereka tetap pandai menangkap mangsanya di malam hari!
(Farica Talitha)
---
Lihat video ini juga, yuk!
---
Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.
Hati-Hati Kandungan Gula di Minuman Manis, Bagaimana Memilih Minuman yang Tepat?
Source | : | Kompas.com,Cambridge Dictionary |
Penulis | : | Bobo.id |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR