Bulus yang disebut juga dengan labi-labi ini hidup di air tawar.
Bulus memiliki tempurung lunak dari tulang rawan.
Seperti penyu, kaki bulus berbentuk sirip. Bulus memang selalu tinggal di air, di dasar sungai yang berlumpur.
Bila terancam bahaya, bulus tidak bisa memasukkan kepalanya ke dalam tempurung.
Bulus adalah karnivora pemakan ikan-ikan kecil dan cacing.
Dalam bahasa Inggris, bulus disebut "softshell turtle".
Baca Juga: Sedih, Seekor Anak Penyu Ditemukan Terdampar dengan Ratusan Potongan Plastik Kecil di Perutnya
Penulis | : | Sylvana Toemon |
Editor | : | Sigit Wahyu |
KOMENTAR