Karena sensitif, nares hiu juga bisa merasakan benda asing yang masuk ke dalamnya.
Benda asing itu akan dikeluarkan dengan cara di”bersin”kan.
Namun, “bersin” yang dilakukan hiu berbeda dengan bersin yang dilakukan manusia.
BACA JUGA: 5 Fakta Unik seputar Hiu yang Jarang Diketahui
Perut
Saat bersin, manusia akan menghembuskan udara yang ada di paru-parunya.
Jadi, benda asing di hidung akan terdorong keluar oleh udara dari paru-paru.
Hiu tidak punya paru-paru seperti manusia.
BACA JUGA: Hiu Paus, Jenis Ikan atau Mamalia?
Jadi, mereka “bersin” menggunakan perutnya.
Saat ada benda asing di nares, perut hiu akan membuat dorongan, supaya benda asing di nares terdorong keluar.
“Bersin” ala hiu ini dinamai gastric eversion.
O iya, Teman-teman bis amelihat videonya di bawah!
Sumber: theconversation.com, Foto: Creative Commons - Albert kok
Penulis | : | willa widiana |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR