Bobo.id – Di stasiun antariksa internasional, ada beberapa astronaut yang bekerja.
Setiap beberapa bulan sekali, astronaut di stasiun antariksa internasional pasti ada yang pulang.
Teman-teman tahu tidak, bagaimana cara astronaut pulang ke Bumi?
Astronaut pulang ke Bumi menggunakan pesawat soyuz.
Pesawat ini bisa menampung tiga orang astronaut.
Perjalanan pulang bisa berlangsung selama tiga jam.
BACA JUGA: Bentuk Nyala Api di Antariksa
Kecepatan Tinggi
Saat meluncur ke Bumi, pesawat soyuz mencapai kecepatan 30.000 kilometer per jam.
Saat melewati atmosfer Bumi, beberapa bagian pesawat akan dilepas.
Bagian yang dilepas itu biasanya sudah tidak diperlukan.
Penulis | : | willa widiana |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR