Karena itu, kita harus menyimpannya di tempat yang rapat agar kerenyahannya tetap awet.
Kadang kita memasukkan camilan itu ke toples, tapi kerenyahannya bisa saja pelan-pelan menghilang.
Nah, microwave bisa membantu membuat makanan ringan tetap renyah.
Caranya adalah dengan memasukkan makanan itu ke dalam microwave selama 30 detik.
BACA JUGA: Inilah Perbedaan Kerupuk, Keripik, dan Rempeyek
2. Melelehkan Makanan
Microwave itu panas kalau dihidupkan, sehingga bisa melelehkan makanan.
Sebenarnya kita juga bisa, sih, menggunakan kompor untuk melelehkan makanan.
Namun, biasanya makanan yang dilelehkan dengan kompor akan lebih mudah gosong.
Selain itu, makanan itu juga akan lebih mudah beku kembali.
Dengan menggunakan microwave, makanan akan lebih mudah meleleh dan lebih tahan lama.
BACA JUGA: Es Krim Ini Tidak Bisa Meleleh. Apa Rahasianya?
Penulis | : | Cirana Merisa |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR